Kumpulan Batas FUP Layanan Indihome
Kita hanya di beri batasan kecepatan saat kita telah mencapai FUP atau batas penggunaan kouta wajar pada layanan indihome, setiap layanan indihome memiliki batas FUP yang berbeda beda , seperti layanan 10 MBPS dan 20 MBPS mempunyai batasan FUP Yang berbeda
Meskipun semua layanan indihome , kita mendapatkan akses secara unlimited dan tanpa di batasi kouta , jika kita sudah terkena Low FUP , maka kecepatan kita akan turun
saya akan menjelaskan batas FUP dan Batas Penggunaan wajar dari Layanan Paket internet Indihome
10MBPS, 20MBPS, 30MBPS, 40MBPS, 50MBPS, dan 100MBPS
Apa itu FUP Indihome
FUP indihome singkatan dari Fair Usage Policy di laynana indihome, Batas Pemakaian Wajar akan di berlakukan untuk layanan paket internet unlimited yang diberlakukan oleh provider penyedia layanan internet sebagai aturan main bagi pelanggannya telkom
setiap Layanan paket internet IndiHome berbeda Batas FUP IndiHome tersebut dibagi menjadi dua, yaitu Batas FUP 1 dan FUP 2. Apabila paket internet mencapai batas FUP 1, maka kecepatan internet diturunkan 20%. Sedangkan untuk FUP 2 kecepatan internet turun menjadi 40%.
untuk proses resset dari FUP Indihome biasanya akan berlaku di awal bulan , sehingga penggunaan kouta anda akan 0 kembali
Ketentuan FUP
- Pelanggan akan mengalami penurunan kecepatan Internet apabila mencapai FUP dalam periode 1 bulan. Penghitungan FUP berbasis bulanan. Usage yang dipergunakan untuk menghitung FUP akan direset (di-nol-kan kembali) setiap awal bulan, sehingga diawal bulan usage pelanggan dihitung mulai dari 0 GB.
- FUP hanya diberlakukan untuk layanan Internet sehingga pengguna UseeTV dibebaskan dari FUP.
- Tidak ada penambahan biaya apabila penggunaan melampaui FUP.
Kumpulan Batas FUP Layanan Indihome
Baca juga : cara Mengatasi FUP Indihome dengan mudah
FUP layanan Indihome 10 MPS
Batas pemakaian wajar untuk paket internet Indihome 10mbps per bulan adalah 300GB. Apabila pemakaian kuota sudah mencapai 300GB, maka kecepatan internet diturunkan 75% menjadi 7.5 mbps. Kemudian saat menyentuh 400GB, kecepatan internet kembali diturunkan 40% menjadi 4 mbps.
Kuota 300GB mungkin tidak cukup jika hobi menonton film online, streaming, ataupun mendownload game.
FUP layanan Indihome 20 MPS
Batas pemakaian wajar untuk paket internet Indihome 20 mbps per bulan, Dimana batas FUP pertama adalah 500GB dan batas FUP kedua akan berlaku saat pemakaian internet mencapai 800GB.kecepatan internet akan diturunkan menjadi 75% atau 15mbs saat pemakaian internet sudah melebihi 500GB. Kecepatan internet 15mbps menurut masih sangat cepat dan bisa diandalkan untuk streaming ataupun download file dengan cepat.
FUP layanan Indihome 30 MPS
Batas pemakaian wajar untuk paket internet Indihome 30 mbps per bulan memiliki batas FUP1 700GB dan FUP2 1.200GB.Jika pemakaian sudah melebihi 600GB maka kecepatan akan diturunkan menjadi 15Mbps (25% dari kecepatan normal). Dan jika pemakaian melebihi 800GB maka kecepatan akan langsung menjadi 9Mbps atau 40% dari kecepatan FUP IndiHome normal.
FUP layanan Indihome 40 MPS
Batas pemakaian wajar untuk paket internet Indihome 40 mbps per bulan, kamu akan mendapatkan kuota sebesar 900GB yang akan diturunkanm menjadi 30mbps apabila batas FUP Indihome tercapai. Sedangkan untuk batasi FUP Indihome 30mbps yang kedua diturunkan menjadi 16 mbps.
FUP layanan Indihome 50 MPS
Untuk berlangganan paket internet Indihome 50mbps dikenakan biaya lebih dari 1 Juta Rupiah perbulan. Batas pemakaian wajar untuk paket internet Indihome 50 mbps per bulan, kita akan mendapatkan batas FUP1 mencapai 1.200GB dengan penurunan kecepatan hanya 37.5 mbps atau 75% dari kecepatan awal.
Kemudian batas FUP2 adalah pada saat pemakaian data internet mencapai 2.000GB dan kecepatan internet akan diturunkan menjadi 20mbps.
FUP layanan Indihome 100 MPS
Batas pemakaian wajar untuk paket internet Indihome 100 mbps per bulan, kita mendapatkan FUP (Fair Usage Policy) total sebesar 2000GB. Jika pemakaian sudah melebihi 1200GB maka kecepatan akan diturunkan menjadi 45Mbps (25% dari kecepatan normal). Dan jika sudah melebihi 2000GB makakecepatan akan langsung diturunkan menjadi 30Mbps (40% dari kecepatan normal).
Paket Internet Indihome 100mbps lebih cocok untuk perusahaan-perusahaan berskala besar yang membutuhkan akses internet super cepat. Selain cepat, paket tersebut juga memiliki batas FUP Indihome yang sangat besar, yakni mencapai 2.000GB.
jika kamu masih belum jelas tentang FUP Indihome , kamu bisa meminta bantuan atau bisa tanyakan langsung ke Call Center Indihome
Cara Cek FUP Indihome
untuk mengcek FUP pada layaanan indihome anda kamu bisa , melakukan pengecekan profil atau cek kouta indihome yang tutorial telah saya bahas secara lengkap kemarin di bawah iniBaca juga : 3 Cara Cek Penggunaan Kouta pada Layanan Indihome
Demikian informasi singkat tentang Kumpulan Batas FUP Layanan Indihome dan penggunan FUP indihome , jika kamu belum jelas bisa tanyakan di kolom komentar